Ikhtisar Keuangan

Ikhtisar Keuangan

Tabel berikut ini menggambarkan ikhtisar data keuangan penting Konsolidasian Perseroan yang angka-angkanya diambil dari Laporan Keuangan Perseroan untuk periode 6 (enam) bulan yang berakhir pada tanggal 30 Juni 2024 dan tahun-tahun yang berakhir pada 31 Desember 2023, 31 Desember 2022 dan 31 Desember 2021

Laporan keuangan untuk 6 (enam) bulan yang berakhir pada tanggal 30 Juni 2024 dan untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2023, 31 Desember 2022, dan 31 Desember 2021 telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Robert, Rudi, Yansen dan Rekan yang ditandatangani oleh Rudi M Tambunan, CA, CPA dengan opini tanpa modifikasian tanggal 10 Desember 2024.

 

Laporan keuangan Perseroan disusun berdasarkan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan yang dikeluarkan oleh Institut Akuntan Publik Indonesia yang merupakan standar akuntansi yang berlaku umum di Indonesia.

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian

Laporan Laba Rugi

Rasio-Rasio Penting

Rasio keuangan lain yang relevan dengan Perseroan di bidang manufaktur :

Rasio keuangan yang dipersyaratkan oleh PT Bank Syariah Indonesia Tbk atas fasilitas pinjaman Entitas Induk,          PT Brigit Biofarmaka Teknologi sesuai dengan Akad Pembiayaan Mudharabah No. 161 tanggal 31 Agustus 2023 berdasarkan pada Surat Penawaran Pemberian Pembiayaan No. 03/064-3/0013A/SP3 sebagai berikut:

id_IDIndonesian
Scroll to Top